ARSIP BULAN JULI 2022

PEMBERIAN REWARD BAGI SISWA BERPRESTASI 31 Jul 2022

PEMBERIAN REWARD BAGI SISWA BERPRESTASI

Samarinda, (Madrasah). Jumat, 29 Juli 2022, dihalaman MAN 2 Samarinda telah diadakan kegiatan muhadhoroh sekaligus acara penyerahan penghargaan bagi siswa siswi berprestasi rangking 1 sampai 3 pada semester genap tahun pembelajaran 2021/2022 pada setiap tingkatan kelasnya. Siswa berprestasi yang mem...

Siswa  MAN 2 Samarinda Mengikuti Kegiatan Peringatan Hari Anak Nasional 31 Jul 2022

Siswa MAN 2 Samarinda Mengikuti Kegiatan Peringatan Hari Anak Nasional

Samarinda (Madrasah), Siswa MAN 2 Samarinda mengikuti kegiatan peringatan Hari Anak Nasional di Gedung Bebaya Komplek Kantor Gubernur Provinsi Kalimantan Timur, Kamis 28 Juli 2022. Kegiatan peringatan hari anak nasional adalah kegiatan yang dilaksanakan setiap tahun, untuk memberikan apresiasi kepa...

MATSASA (MASA TAARUF SISWA SANTRI MAN 2 SAMARINDA) 31 Jul 2022

MATSASA (MASA TAARUF SISWA SANTRI MAN 2 SAMARINDA)

Samarinda, (Madrasah). Madrasah Aliyah Negeri 2 Program Keagamaan Samarinda melaksanakan masa taaruf siswa santri MAN 2 Samarinda (MATSASA) tahun pelajaran 2022/2023, Jumat-Sabtu (29-30 Juli 2022). MATSASA diawali dengan pembukaan yang dilaksanakan di gedung PTT MAN 2 Samarinda. Sejumlah 240 siswa d...

PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL TELAH DIMULAI 31 Jul 2022

PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL TELAH DIMULAI

Samarinda, (Madrasah). Sudah usai libur madrasah saatnya kembali bersekolah, MAN 2 Samarinda kembali melaksanakan pembelajaran secara tatap muka yang sebelumnya dilaksanakan secara online karena pandemic COVID-19. Pembelajaran tatap muka tetap dilangsungkan dengan memperhatikan protocol kesehatan 5M...

Muhadhoroh mengusung tema “ Pergaulan Bebas” 31 Jul 2022

Muhadhoroh mengusung tema “ Pergaulan Bebas”

Samarinda, (Madrasah). Muhadhoroh merupakan rangkaian kegiatan atau proses dalam rangka mencapai tujuan tertentu yang memiliki tujuan memberi arah atau pedoman bagi gerak langkah kegiatan dakwah kepada pendengar. MAN 2 Samarinda disetiap hari jumat selalu mengadakan kegiatan tersebut secara bergili...

MAN 2 Samarinda Optimis Pertahankan Juara 1 Mandiri Pada Ajang Astramatika XXIX 05 Jul 2022

MAN 2 Samarinda Optimis Pertahankan Juara 1 Mandiri Pada Ajang Astramatika XXIX

Samarinda (Madrasah) – ASTRAMATIKA XXIX adalah ajang kompetisi yang diselenggarakan oleh HIMPATIKA UNMUL, FKIP Pendidikan Matematika, dalam upaya meningkatkan Computational Thinking guna mewujudkan generasi unggul dalam bidang matematika. Peserta dalam kompetisi ini merupakan pelajar pada jenjang ...

Antusias Calon Peserta Didik di PPDB MAN 2 Samarinda 05 Jul 2022

Antusias Calon Peserta Didik di PPDB MAN 2 Samarinda

Samarinda (Madrasah) – Antusias calon peserta didik yang mendaftarkan dirinya ke MAN 2 Samarinda terpantau melalui situs resmi PPDB MAN 2 Samarinda, https://www.ppdb.man2samarinda.sch.id/ Walau demikian panitia yang bertugas bersyukur dengan jumlah pendaftar yang cukup banyak. Sebagaimana yang ...

Hasil PPDB 2022 MAN 2 Samarinda telah diumumkan 05 Jul 2022

Hasil PPDB 2022 MAN 2 Samarinda telah diumumkan

Samarinda (Madrasah) – Hasil seleksi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2022 MAN 2 Samarinda telah diumumkan Senin (4/7/2022). Calon peserta didik dapat melihat hasilnya dalam laman https://www.ppdb.man2samarinda.sch.id/ Berdasarkan Keputusan Kepala Madrasah Aliyah Negeri 2 Samarinda Nomor 209...

Daftar Ulang PPDB  MAN 2 Samarinda 2022 05 Jul 2022

Daftar Ulang PPDB MAN 2 Samarinda 2022

Samarinda (Madrasah) – Pada Senin kemarin, 4 Juli 2022 hasil seleksi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2022 MAN 2 Samarinda telah diumumkan. Bagi peserta PPDB MAN 2 Samarinda 2022 yang dinyatakan lolos,maka wajib melaksanakan daftar ulang. Bagi peserta yang dinyatakan lulus, dapat melakukan daf...

Siswa MAN 2 Samarinda membawa Tanaman Apotek Hidup 01 Jul 2022

Siswa MAN 2 Samarinda membawa Tanaman Apotek Hidup

Samarinda (Madrasah) - Pada hari Jumat, 17 Juni 2022 Siswa MAN 2 Samarinda melaksanakan kegiatan pengumpulan tanaman untuk di taruh di lingkungan Madrasah. Hal ini dilakukan dalam rangka MAN 2 Samarinda mempersiapkan untuk Adiwiyata Mandiri. Masing-masing kelas mempunyai ketentuan tanaman apa saja y...